28 April 2022

PENYALURAN BANTUAN SEMBAKO BULAN MEI TAHUN 2022

  Pelaksanaan penyaluran Bantuan Sembako kali ini di pusatkan di Aula Desa Tulung dengan penerima dari beberapa desa yaitu Desa Tulung, Desa Ngunut, Desa Tladan, Desa garon dan Desa Pojok. penyaluran bantuan kali ini berbarengan dengan penyaluran bantuan minyak goreng dari pemerintah yang diwujudkan dengan uang nominal Rp. 200.000 Giat berjalan dengan lancar walaupun terkendala ruang parkir kendaraan yang kurang luas. Didampingi oleh petugas dari Dinas Sosial dan Petugas dari kantor Pos kec. kawedanan.
ARI WAHYU KUNCORO (SEKRETARIS DESA)    H. EDI SUWONDO (KEPALA DESA)    NINIK ROCHWATI (KAUR PERENCANAAN)    BEJO UTOMO (KAUR KEUANGAN)    WINARTO, SAG (KAMITUWO BANJENG BLOK 1)    RUTOPO (KAMITUWO TEMPLEK BLOK 2)    SUBHAN ARIFIN (KAMITUWO BAPANG BLOK 3)    SARIMUN (KAMITUWO BURAK BLOK 4)    NURHAYATI (KAMITUWO TULUNG BLOK 5)    SUJARWO (KAMITUWO DUNGAN BLOK 6)    PURWANTO (KASI PEMERINTAHAN)    BAMBANG SUPRIYANTO (KASI KESEJAHTERAAN)    BANU RIYANTO (KASI PELAYANAN)    AGUS SUPRIYANTO (KAUR TATA USAHA)